WHAT'S NEW?
Loading...

Logitech Membuat Layar Monitor Dari 160 Keyboard


Terdapat hal unik saat ajang Penny Arcade Expo, dimana di stand Logitech menampilkan sesuatu yang unik, yaitu mereka membuat sebuah layar dari bahan yang unik yaitu keyboard. Logitech menggunakan 160 keyboard untuk membuat sebuah layar monitor, mereka menggunakan teknologi Orion Spectrum LED untuk menampilkan animasi game-game retro dalam layar keyboard mereka.

Orion LED merupakan profile pencahayaan yang biasa gamers pake pada keyboard sesuai dengan situasi dan game yang dimainkan. Dan teknologi inilah yang dimanfaatkan oleh pihak Logitech, Orion LED sendiri harus menggunakan keyboard khusus yang dapat men-support teknologi ini. Untuk mewujudkan layar keyboard ini, pihak Logitech menggunakan keyboard buatan mereka sendiri yaitu keyboard Logotech G 810.


0 komentar:

Post a Comment