WHAT'S NEW?
Loading...

Fakta Menarik di Perang Dunia Ninja 4



http://fc06.deviantart.net/fs70/f/2011/052/2/3/naruto___4th_ninja__s_world_war_by_exxp0-d3a39zr.png
Kali ini Initial Z akan mengulas fakta- fakta menarik dalam Perang Dunia Shinobi 4 dalam serial Anime Naruto Shippuden:

1. Penggunaan teknik Edo Tensei di PDS 4.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjmIZ2ZPEt9yK43jdQqr9c0qPsuviM_AfJiW-xPo8pMmmctDtkrHPmkh15OBw6uydOCbpKhpUApCkLcm4SKsqq8Wwt8vyu2_99f8mw9y3r4WvGpMBUlVbwUzQ87CVMhSYB-7AzB0ZY-w4xR/s1600/edo+tensei.jpg
Siapa yang menyangka bahwa selain wujud kabuto yang hampir menyerupai Orochimaru, ia juga berhasil menguasai kinjutsu level atas Edo Tensei. Dia berhasil membangkitkan mantan-mantan kage, ninja-ninja level atas, ninja kekkai genkai, 6 Jinchuriki, dll yang berhasil membuat pasukan aliansi kewalahan.

2. Terbebasnya 2 Edo Tensei, Itachi & Madara

Tidak ada yang mengira bahwa ET Itachi juga memiliki sebuah genjutsu terkuat dari Mangekyou Sharingan milik temannya yaitu Uchiha Shisui. Dengan "Kotoamatsukami" yang membuat ET Itachi mampu membebaskan dirinya dari kendali Edo Tensei. Begitu pun ET Madara yang juga berhasil lepas dari kendali Edo Tensei dengan meng-Edo Tensei dirinya sendiri sesaat sebelum teknik Edo Tensei di batalkan, yang membuat dia menjadi abadi karena ia mengetahui segel Edo Tensei.

3. Munculnya Genjutsu Izanami

Saat menghadapi Kabuto dalam usahanya melepaskan Edo Tensei, Itachi menggunakan sebuah genjetsu tingkat tinggi yaitu Izanami dimana korbannya akan terjebak didunia dejavu yang membuatnya mengulang2 kejadian. Dengan genjutsu ini Itachi berhasil mengetahui segel Edo Tensei dan melepasnya.

4. Perubahan wujud Bijuu Naruto

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhhcJrFImc5ybbgUVigxCjrI1ttfMYYbpXaK3Ik4LsnweFbEI9r220ESuzT4vd-0SjTICy5NYvRQetPyAK5GdlsoyrxcP2j4Nnu2IP6ixQOWUZmUyMDWIMUB4PWjnspoLAVjnuuO56UopUZ/s1600/naruto_571_by_solarbutterfly-d4nowhu.png.jpg
Ini adalah gabungan dari kekuatan Naruto & Kyuubi, sehingga Naruto bisa masuk dalam mode Bijuu, meskipun perubahan tersebut masih belum sempurna, tapi itu sudah cukup menolong pasukan aliansi untuk mengimbangi serangan musuh.

5. Kebangkitan Juubi

Ternyata sebelum 9 Bijuu terkumpul, Juubi sudah di bangkitkan dengan 7 Bijuu + sebagian kecil chakra Hachibi & Kyuubi yang tersegel pada senjata milik Rikudo Sannin, meskipun belum sempurna tapi ini sudah sangat membuat pasukan aliansi kewalahan.

6. Kebangkitan Orochimaru

http://fc09.deviantart.net/fs71/i/2012/192/3/3/naruto_593_by_maksitobi-d56tecv.jpg
Hal yang mengejutkan lainnya pada saat PDS 4, adalah kebangkitan Orochimaru yang sebelumnya telah mati dibunuh oleh Sasuke. Ternyata Orochimaru masih hidup dalam segel Joutai milik Anko yang pernah digigit oleh Orochimaru, dan dari situlah Orochimaru bangkit kembali dan membantu Sasuke.

7. Pemusnahan otak aliansi shinobi

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjNXqt3tUPH2gzdXVGstvM00xdOr7Y8xKI6BxeZFJawFJLwlUy0pi-iHNlVoHpJ_9DyE6wtlxqHGYgyUpHL4wnameFNVFTC9MyQnx7f0eb1-gD-JozkuU7uP6NEML8mkJIDwSq3JccG8YY/s320/Telepatia+de+Inoichi+Yamanaka.JPG
Kematian shinobi2 yang mengkoordinasikan perang dalam pasukan aliansi menjadi pukulan berat. Shikaku selaku otak serangan yang memimpin pasukan aliansi dari kejauhan sudah mati. Begitu juga dengan Inoichi yang menjadi penghubung antara Shikaku dengan semua pasukan aliansi.

8. Kematian heroik Hyuga Neji

Satu lagi orang yang mengorbankan nyawanya untuk kemenangan pasukan aliansi, yaitu Neji. Neji menjadi tameng dari Naruto dan Hinata saat mendapat serangan telak dari Juubi.

9. Pelepasan segel Shiki Fuujin

Orochimaru kembali mengejutkan dengan melepas segel Shiki Fuujin. Dengan memakai topeng shinigami yang diambil dari kuil Uzumaki, Orochimaru berhasil melepaskan roh-roh Hokage yang tersegel dan juga roh kedua tangannya yang pernah disegel oleh Hokage ketiga.

10. keluarnya 3 Sannin baru

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgPfURM9elJ_089DH8UPbffnQ-fL2xpOEd6vKo1z9pxI_b8G0Ei36ExZxla-Z5aupyzvR26V-eYCa6DQTSrCB73hbjJSpAQbsrpZWmCVgewz1emd000VQKaIZzL8NKGJfZmhmb2bJzn8A82/s640/10770_279605555516735_1544190772_n.jpg
Sarutobi lah yang mengatakan bahwa 3 Sannin generasi baru telah muncul. Hal ini bukan tanpa alasan, karena Naruto, Sasuke dan Sakura merupakan murid dari 3 Sannin terdahulu yaitu Jiraiya, Orochimaru dan Tsunade.

11. Kebangkitan 4 hokage

http://th08.deviantart.net/fs71/PRE/i/2013/078/f/4/edo_tensei_hokages_by_hansomralph-d5ykl6l.jpg
Setelah Orochimaru mendapatkan roh kedua tanganya sehingga dapat menggunakan kunci sagel kembali. Dan sesuai keinginan Sasuke yang ingin bertanya dengan para Hokage terdahulu, membuatnya meng-Edo Tensei 4 Hokage terdahulu. Dan pada akhirnya ke-4 Hokage tersebut ikut dalam perang dunia shinobi.


12. Bijuu mode Minato


Ternyata Minato juga bisa menggunakan Bijuu mode seperti Naruto, itu karna Minato memiliki sebagian dari chakra Kyuubi ditubuhnya.


13. Pelepasan Gerbang Ke-8 Hachimon Tonkou milik Guru Guy


Saat menghadapi Rikudou Madara, Guru Guy berhasil membuka gerbang terakhir yaitu Hachimon Tonkou. Dengan Hachimon Tonkounya Guy berhasil membuat Rikudou Madara Babak Belur sebelum akhirnya Guy mencapai batas dari Hachimon Tonkou.


14. Warisan Kekuatan Azura dan Indra


Naruto dan Sasuke mewarisi kekuatan dari anak Hagoromo yaitu Azura dan Indra. Kekuatan ini diberikan langsung oleh Hagoromo.


15. Susanoo Milik Kakashi


Mungkin ini terdengar aneh, karena Susanoo merupaka jutsu dari Clan Uchiha dan Clan Uchiha lah yang dapat menggunakan Susanoo. Namun tidak dengan Kakashi yang dijuluki dengan Ninja peniru, ia juga dapat meniru Jutsu dari Clan Uchiha ini. Kakashi berhasil menggunakan Sasanoo dengan bantuan Obito yang meminjamkan kedua mata Sharingan nya ke Kakashi sehingga dapat menmbangkitkan Susanoo miliknya.


16. Kebangkitan Kaguya


Dalam perang dunia shinobi ke 4 ini juga bangkitnya musuh yang sangat kuat, yaitu mama dari Rikudou Sannin. Ootsuki Kaguya merupakan Ibu dari semua Shinobi karena ia merupakan pencipta chakra. Dan alur cerita dari Naruto yang akan membangkitkan Kaguya.

0 komentar:

Post a Comment